PT Geo Santara Indonesia

Peralatan Pendukung Survey Topografi Di Kota Batu Sumur Bor

November 21, 2022

Survey Topografi di Kota Batu dilakukan untuk mengetahui kondisi lapisan tanah tanah yang berada di sebuah titik daerah. Di sisi lainnya, manfaat survey tersebut bisa menentukan hal pembuatan sumur bor yang mungkin ada di kota malang. Alat lain yang mendukung untuk pembuatan sumur bor selain alat topografi yakni:

1. Mesin Generator Utama

Bertujuan untuk mendongkrak sumber listrik menggerakan mesin bor sumur. Generatornya bisa memakai kapasitas terkecil dahulu karena hanya butuh beberapa jam dalam sehari.

2. Mesin pompa 1

Bertujuan untuk mengalirkan air menuju bagian bawah khususnya mata bor kemudian menghisap air dalam menuju tampungan.

3. Mesin Bor dan penyangga

Bertujuan untuk pengeboran. Pengeboran pertama tidak boleh langsung dengan kecepatan tinggi karena bisa merusak area tekstur tanah sekitarnya. Begitu lubang bornya telah menuju ke kedalaman yang baik maka tinggal meneruskan dengan teknik yang ahli.

4. Mesin Pompa 2

Digunakan untuk menguras air keruh dalam sumur bor yang caranya menginjeksikan air bersih agar masuk ke dalam lubang kemudian nantinya bisa mengangkat naik kotoran yang penuh tersebut untuk bisa menjadi lebih jernih lagi.

5. Pipa Pengeboran

Bertujuan memperpanjang mata bor agar bisa masuk ke menembus ke dalam tanah. Panjangnya disesuaikan dari tenaga ahlinya. Tukang bor biasanya menggunakan 1,6 meter tak ketinggalan dengan sistem Survey Topografi di Kota Batu.

6. Drum atau Gentong air

Berguna sebagai tampungan antara air bersih dan air lumpur yang keluar karena efek Sumur Bor Rumah Tangga di Kota Batu. Untuk air bersih memakai 3 gentong, untuk air kotor cukup memakai 1 gentong saja.

7. Saringan

Digunakan sebagai filter atau penyaring tanah dan batuan dari efek pengeboran. Jadi, bagian ini hanya membutuhkan proses fisik saja seperti saringan tekstur kasar.

8. Peralatan Pendukung lain

Seperti ember, kunci pipa, lap dan sebagainya guna menjadikan kebutuhan pengeboran tidak bolak balik.

Survey Topografi di Kota Batu wajib dilakukan agar tepat pembuatan sumur bor atau pengukuran jalan. Layarnya akan memperlihatkan data pokok mulai kedalaman, jarak agar bisa diperkirakan seberapa mungkin pekerjaan dilakukan.