PT Geo Santara Indonesia

Pentingnya Untuk Anda Memiliki Sumur Bor Rumah Tangga Di Jakarta

September 27, 2022

Perlu Anda ketahui bahwa memiliki air bersih merupakan sebuah kebutuhan utama yang harus dimiliki oleh manusia pada umumnya. Karena dengan air tersebut akan memenuhi kebutuhan hidupnya, terlebih yang telah memiliki sumur bor rumah tangga di Jakarta. Maka dari itu setiap rumah hunian yang ada di sana memerlukan sebuah pasokan air yang mampu diperoleh dari beragam cara.

Salah satu cara yang bisa ditempuh oleh seseorang supaya bisa memperoleh air tersebut yaitu dengan cara memanfaatkan sumur bor industri maupun rumah tangga supaya dapat bisa memproduksi air bersih. Untuk Anda yang ingin untuk memperoleh manfaat besar dari sumur bor tersebut demi memasok air bersih sesuai dengan yang Anda inginkan marilah simak penjelasan dari kami berikut ini.

Seputar Sumur Bor

Sumur bor sendiri adalah sebuah cara ataupun metode demi memperoleh air bersih yang asalnya dari tanah, salah satu prosedurnya yaitu dengan cara melakukan soiltest, boring dan sondir lalu kemudian dilakukan proses menggunakan teknik penggalian tanah dengan kedalaman yang telah ditentukan. Nantinya sumur bor yang telah Anda buat akan sampai pada sumber mata air yang ada di tanah.

Kelebihan Sumur Bor

Untuk prosesnya sendiri dapat dikatakan termasuk sangat cepat dalam pembuatannya daripada menggali tanah dengan cara menggunakan cangkul. Jika menggunakan cangkul butuh waktu berhari – hari untuk menyelesaikannya, namun jika memakai mesin bor hanya butuh waktu satu hingga dua hari saja dan Anda bisa menikmati manfaat dari sumur tersebut.

Baik sumur resapan dan rumah tangga mempunyai mekanisme kerja yang sangatlah efektif sehingga Anda tidak perlu menunggu lebih lama lagi jika ingin mencari sumber mata air yang jernih di dalam tanah. Dengan menggunakan sumur bor tanpa disadari akan mempercepat proses penggalian tanah dan air yang akan Anda pakai mudah dan cepat untuk ditemukan.

Selain kelebihan tersebut Anda juga bisa memperoleh manfaat lainnya berupa fitur sensor yang ada di dalam sumur tersebut untuk, sebelum pembuatannya sendiri telah dilakukan electric logging untuk untuk tau jenis – jenis lapisan batuan tanah yang ada di dalam sehingga fungsi sensor akan dapat berfungsi dengan optimal ketika Anda gunakan.

Dilain sisi fitur tersebut juga akan memberikan informasi – informasi tentang posisi sumber matai air beserta kedalamannya sehingga ketika Anda akan melakukan penggalian akan dirasa lebih pas dengan target yang telah ditentukan. Untuk Anda yang memiliki rencana untuk melakukan proses penggalian sumur pantau maka Anda harus menggunakan jasa penggalian sumur bor.

Tips Membuat Sumur

Namun sebelum Anda melakukannya maka Anda harus melakukan tips – tips dari yang apa telah kami sediakan berikut ini. Dengan menjalankan tips ini tentu saja akan membuat Anda lebih mudah dan cepat untuk menyelesaikan sumur tersebut selain menyelesaikan syarat administrasinya terlebih dahulu seperti perizinan SIP & SIPA.

1. Planning Budget

Langkah awal yang harus Anda lakukan untuk membuat sumur bor rumah tangga di Jakarta adalah membuat planning budget atau perencanaan keuangan dengan mencari tahu harga yang sedang popular di pasaran dalam jasa pengerjaan sumur bor. Dengan telah merencanakan keuangan terlebih dahulu maka Anda akan lebih tenang jika nanti mau membayar jasa pengerjaan sumur tersebut.

2. Menentukan Kedalaman Sumur

Tips selanjutnya yaitu Anda harus menentukan kedalaman dari sumur bor yang akan Anda gali dengan cara memberikan perhatian lebih terhadap keadaan dari tempat tinggal yang ada di sekitar. Gunakanlah pumping test & borehole camera untuk mengetahui hal tersebut, karena dengan lingkungan yang pada hunian Anda maka sumur bor yang harus Anda buat akan semakin dalam supaya air yang nantinya dihasilkan lebih bersih dan susah terkena polusi.

3. Mengetahui Kondisi Tanah

Anda jangan sampai lupa untuk mengetahui terlebih dahulu dari kondisi tanah yang akan digali karena nantinya air yang akan dihasilkan berasal dari tanah tersebut. Jika dulunya tempat tinggal Anda merupakan sebuah rawa maka air yang nantinya dihasilkan akan kotor. Sehingga Anda membutuhkan sebuah proses lagi yang bernama penyaringan.

4. Perlu Memasang Pompa Air

Jika pada tahap awal sebelum membuat sumur bor Anda harus melakukan survey topografi. Sehingga pada tahap akhir harus memasang pompa air supaya bisa menghasilkan air bersih dari dalam tanah. Maka dari itu supaya hasilnya optimal Anda harus membeli pompa air yang spesifikasinya mampu bekerja sesuai dengan kedalaman sumber air. Serta Anda harus memilih produk yang berkualitas agar masa pemakaiannya lebih awet.

Keuntungan Memakai Sumur Bor

Seperti yang Anda ketahui bahwa ketika menggunakan sumur bor nyatanya mampu untuk mempraktiskan proses penggalian tanah demi ditemukannya sumber air yang bersih. Dilain sisi penggunaan sumur bor akan memberikan Anda kemungkinan tidak akan perlu merogoh kocek lagi demi biaya bulanan pembayaran air. Selain itu air yang dihasilkan oleh sumur bor akan bebas dari bau dan warnanya jernih.

Jika sumur yang Anda buat tersebut mampu untuk menghasilkan air yang bersih dan bebas dari polutan. Maka sudah dapat dipastikan bahwa kualitas air yang dihasilkannya pun aman untuk dikonsumsi oleh tubuh. Ini karena tak ada sedikitpun bahan kimia yang mengontaminasi ke dalam air milik Anda tersebut. Utamakan menggunakan jenis pondasi borepile supaya sumur bor Anda menghasilkan hasil yang optimal.

Tetapi yang pasti Anda akan sangat bergantung kepada listrik rumah demi menjalankan pompa air tersebut. Jika di rumah Anda mengalami pemadaman listrik maka Anda tidak akan bisa menghidupkan pompa air. Sehingga terpaksa Anda harus menggunakan genset untuk menghidupkannya. Ini dilakukan jika memang benar – benar mendesak ketika saat itu Anda benar – benar membutuhkan air.

Penutup

Nyatanya setiap hunian yang akan dijadikan tempat tinggal sudah pasti butuh air bersih yang bisa memberikan dampak kesehatan positif untuk tubuh. Jika Anda ingin menggalinya dari dalam tanah maka Anda bisa memperolehnya dengan cara menggali tanah tersebut. Menggali dengan kedalaman tertentu menggunakan metode penggalian yang berbeda, yakni salah satunya dengan cara memakai metode geolistrik. Metode ini dilakukan demi mengetahui jenis kelistrikan pada tiap lapisan tanah.

Jika Anda menggali semakin dalam tanah yang telah ditentukan sebelumnya maka biaya yang harus Anda keluarkan harus besar. Selain itu pompa air yang nantinya harus Anda sediakan harus memiliki kemampuan yang memadai juga. Minimum Anda harus melakukan pengeboran sedalam lima puluh meter untuk memperoleh air bersih yang bebas dari polusi.

Itulah penjelasan yang bisa kami jelaskan kepada Anda mengenai pemasangan sumur bor rumah. Perlu Anda ketahui bahwa penggunaan air bersih tersebut sendiri merupakan hal yang harus Anda penuhi. Ini karena air tersebut selain murni dari alam, namun juga bebas dari polutan. Sehingga kesehatan Anda akan lebih baik jika setiap hari mengonsumsi air dari sumur bor rumah tangga di Jakarta tersebut.